
Kompaknya SDIT Al Huda Sidoharjo Peringati Maulid Nabi
Maulid Nabi atau kelahiran Nabi Muhammad jatuh pada hari Kamis, 28 September 2023. Maulid Nabi biasanya diperingati umat muslim dengan berbagai kegiatan, mulai dari berbagi makanan, mengaji, dan kegiatan positif...